Follow Me

Wednesday, February 23, 2022

Another English Book from iPusnas

Bismillah.

Qadarullah.. Gak nyangka banget bakal dapet buku berbahasa inggris lain di aplikasi iPusnas.

Malam itu aku hendak mencari bacaan baru tentang Palestina, tapi sengaja cari dengan keyword Aqsa. Dan ditemukan satu buku, ya, cuma satu buku.

"The Aqsa (English Version)" - Henk Kusumawardana

Tidak ada keterangan sinopsis, pun covernya tidak terlalu menggambarkan banyak hal. Aku bertanya-tanya apakah Al-Aqsa yang kucari adalah adalah Al-Aqsa yang sama yang dibahas di buku ini?

Satu klik di button download, lalu dalam hitungan detik, aku bisa membaca isi buku tersebut.

***

Aku sebenarnya belum membaca isinya. Baru skimming daftar isinya. Lalu membaca ucapan terimakasih dan catatan dari editor. Tapi dari situ, aku sudah dapat inspirasi dan motivasi. Tentang mimpi. As if Allah want to tell me to keep writing (':

📚📚📚📚📚📚📚

From The Editor

"Alhamdulillah Pak Henk has been writing continuously for years.

It's true what people said, no dreams are too high, only effort that are too low. Pak Henk is a clear and living proof that no dreams is too high. Even age is no obstacle to dream.

Continue to inspire. You will never know whose heart you've touch through your writings.

I'm grateful and beyond proud to be part of your "work of heart".

Hapsari Dianti, S.S

***

Jujur rasanya speechless. Gak tahu dengan apa baiknya tulisan ini ditutup.

Mari kita tutup dengan hamdalah saja (: Karena aku bersyukur bisa dipertemukan dengan buku ini.

Alhamdulillah, alhamdulillahilladzi bini'matihi tatimusholihat 💕

Wallahua'lam.

No comments:

Post a Comment

ditunggu komentarnya