Follow Me

Saturday, February 3, 2018

Dua Dua

Bismillah.
#quotes #buku

Bukan dua puluh dua, tapi dua dua. Berikut ini kutipan yang saya dapat dari dua buku, yang saya cicil bacanya, gantian. Dua kutipan dari buku Mahasiswa-Mahasiswa Penghafal Quran yang disusun Tim Penulis IQF, dan dua kutipan dari Revive Your Heart, Nouman Ali Khan.

Semoga bermanfaat~


***
Aku sering menjauh, larut dengan kehidupan duniawi, tersesat, tapi Allah entah mengapa selalu memanggilku dari kejauhan seberapa pun itu, agar aku kembali. Kembali ke pangkuanNya. Kembali menghafal Quran. Kembali murajaah. -Khairun Nisa'il Hulwah
...
Karena sesungguhnya motivasi kuat di diri akan menggugurkan segala permasalahan-permasalahan faktor eksternal. -Jodhi Andhikaprana S.
...
Don't just wear your faith on your sleeve. Don't just call yourself a Muslim and not represent any of its teachings. You're not going to get away with that. This faith of ours isn't just a declaration, it has to be a lifestyle of choice. It has to be a way we do business; it has to be a way in which we deal with each other. -Nouman Ali Khan
...
This is the gift of Qur'an. It puts things in perspective, it gives us a sense of priority. What should I worry about and what shouldn't I worry about. What should I make a big deal of in my life, and what can maybe take to the side, and I can work on it, little by little by little. -Nouman Ali Khan
***

Terakhir, sebuah pesan untuk diriku sendiri.

Ayo biasakan lagi membaca, singkirkan kegiatan non-produktif dan ganti dengan yang produktif. Kemarin jatuh? Gimana rasanya? Sakit? Tumben ga nangis lama merutuki kebodohan diri? Sakit, pasti, tapi segera bangkit ya.. paksa diri untuk bangkit, jangan lupa catat kesalahanmu di otak, biar tidak diulangi. Waktu untuk nulis itu udah kurang, eh malah dipakai untuk hal-hal lain. Ga bener banget Bella. Alhamdulillah hari ini Allah izinkan jemarimu menulis di sini. Jangan lengah, setan selalu mengincar. You have to be smarter than them. Ok?

Allahua'lam.

***

PS: Ustadz Nouman in syaa Allah ke Indonesia lho.. segera daftar ya, gratis di ustadnouman.com, buruan! hehe J

No comments:

Post a Comment

ditunggu komentarnya