Kebahagiaan Sederhana Akhawat
Isabella Kirei
May 29, 2015
0 Comments
-Untukmu Ukhti-
Bismillah.
"Bagi akhawat seperti kami, kebahagiaan itu
sederhana." -kirei
Seringkali padatnya aktivitas, kesibukan, dll membuat
orang bosan dan butuh refreshing. Bagi akhawat ternyata caranya mudah,
hehe.
dari sini
Berkumpul bersama sahabat, memasak menu sederhana,
makan bersama, bertukar cerita,...