Ikut Tahun Baru Nggak Ya?
Isabella Kirei
December 31, 2012
0 Comments
Bismillah...
Seseorang berkata pada Ayahku, “Aku tah ora melu taun baru-an”.
Ayahku dengan santai menjawab. “Aku tetep melu.”
“Masa iya, arep 2012 bae. Aku tah melu 2013”. Dan orang yang
berkata tak ikut tahun baru-an pun mengiyakan pernyataan Ayahku.
...